Ada beberapa keistimewaan yang akan didapatkan oleh seseorang yang mau menjalankan puasa Tarwiyah.
Sudah tahu kan kapan puasa Tarwiyah ini.
P
uasa Tarwiyah adalah puasa sunnah pada tanggal 8 Dzulhijjah.
Berikut Manfaatnya:
1. Dapat menghapus dosa satu tahun.
2. Dianugrahi oleh Allah SWT dengan 10 macam kemuliaan, yaitu:
- Diberi keberkahan pada umumnya.
- Bertambah harta.
- Kehidupan rumah tangga akan terjamin.
- Membersihkan diri dari segala dosa dan kesalahan yang telah lalu.
- Amal dan ibadahnya akan dilipatgandakan.
- Allah akan memudahkan kematiannya.
- Allah akan menerangi kuburnya selama di alam Barzah.
- Allah akan memberatkan timbangan amal baiknya di Padang Mahsyar.
- Selamat dari kejatuhan kedudukan di dunia ini.
- Martabatnya akan dinaikkan pada sisi Allah SWT.
Begitu banyaknya hikmah dari puasa Tarwiyah ini, mari segera persiapkan diri untuk menjalankan ibadah puasa pada tanggal 8 Dzulhijjah sebentar lagi.
Niat Puasa Tarwiyah serta Amalan Puasa Tarwiyah ada di bawah ini:
Dalil Niat dan Amalan Puasa Tarwiyah
Artikel keren lainnya: