Sabtu, 27 November 2010

Islam Agama yang Benar

Islam itu sudah menghapuskan seluruh syariat yang ada.

Islam adalah agama yang benar yang disampaikan oleh Allah SWT kepada para RasulNya, lalu Allah menurunkan kitab-kitab suci tentang ajaran Islam ini sebagaimana firman Allah berikut ini:

"Sesungguhnya agama yang benar di sisi Allah hanyalah Islam."
(QS.Ali Imran:19).

Allah juga berfirman,
"Barang siapa mencari agama selain dari agama Islam, maka sekali-kali tidaklah akan diterima (agama itu) dari padanya, dan dia di akhirat termasuk orang-orang yang rugi..."
(QS.Ali Imran:85).