Sabtu, 21 Mei 2011

Hafiz Al Qur'an

Hafiz Al-Qur'an pasti nanti akan mendapat syafa'at dari Al Qur'an itu sendiri.
Yang menjadi dasar dari keutamaan menghafal Al Qur'an diantaranya mereka yang hafiz Al Qur'an pun mendapat penghargaan khusus dari Rasulullah SAW.

Hal itu pernah terjadi ketika proses pemakaman para syuhada yang gugur di Perang Uhud.
Rasulullah SAW bersabda,
"Adalah Nabi mengumpulkan diantara orang syuhada Uhud kemudian beliau bersabda,
'Manakah diantara keduanya yang lebih banyak hafal Al Qur'an'
dan ketika ditunjuk salah satunya, makabeliau mendahulukan pemakamannya di liang lahat."
(HR.Bukahri).

Dalam sejarahnya, para hafiz mempunyai peranan penting dalam menyiarkan dan mempertahankan syariat Islam karena pada waktu itu pengetahuan akan tulis-menulis sangat terbatas.